Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Museum Angkut Batu Jawa Timur

Gambar
Museum Angkut terletak Desa Ngaglik, Kecamatan Batu, Kabupaten Batu, Provinsi Jawa Timur. kota batu terkenal dengan buah apelnya, namun kota batu juga terkenal dengan parawisatanya. Museum Angkut adalah tempat wisata dengan menghadirkan pemandangan yang tidak akan pernah anda temui di tempat wisata manapun karna wisata ini menghadirkan koleksi mobil dan motor yang sangat langka. Di museum ini anda juga akan di hadirkan koleksi mobil bersejarah yang di pakai oleh orang - orang penting seperti Ratu Inggris ,  Bung Karno dan lain-lain bahkan mobil SMK buatan anak bangsa yang di Uji coba oleh Dahlan Iskan juga terdapat di Museum ini. museum ini adalah salah satu objek pertama di indonesia dan asia yang memajang lebih dari 300 unit mobil antik (kuno) maupun yang modern baik yang memiliki mesin dan tidak memiliki mesin. museum ini telah di kunjungi oleh jutaan pengunjung setiap liburan tiba. Sejarah Singkat Museum Angkut Batu Tempat yang bersebelahan dengan D’Topeng ini didirikan pada tan

Pemandangan Goa Rong View Jawa Tengah

Gambar
Goa Rong View terletak pada Desa Lopait, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah. objek wisata yang satu ini lagi naik daun di kalangan masyarakat. Goa Rong ini terletak dekat dengan pintu tol bawen dan jembatan tuntang. pemandangan disini sangat indah dan masih asri yang di balut perpohonan yang memiliki kesejukan tersendri. di sini juga terdapat kebun karen dan kopi yang membentang luas yang menambah keindahan objek wisata ini. Goa Rong adalah sebuah nama yang di berikan oleh masyarakat kecamatan tuntang itu sendiri. Goa Rong itu ternyata bukan Goa nya langsung melainkan tempat gardu pandang yang sangat indah. Goa Rong ini berada di puncak bukit di bawah gardu pandang. di atas puncak bukit anda akan melihat berbagai perpohonan danau rawa bening dan berbagai gunung seperti gunung Telemoyo , Ungaran dan Marbabu. jika anda ingin memasuki goanya anda harus menuruni puluhan anak tangga agar sampai ke Goa Rong. lokasinya berada di Jl. Raya Tuntang-Beringin KM 2, Desa D