Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2016

Wisata Ke jembatan Cinta Kepulauan Tidung Pulau Seribu

Gambar
Berbicara tentang Jembatan Cinta. Di ibukota Jakarta kita mengenal dengan nama Dermaga Cinta ( ancol ), dan tidak hanya di Jakarta saja yang mempunyai tentang cinta-cinta yang terukir di jembatan atau di dermaga, di Kepulauan Tidung juga ada loh... yang dikenal dengan nama Jembatan Cinta, penasaran kan bagai mana ini bisa dinamakan dengan nama Jembatan Cinta. ?? Sebelum kita membahas jauh tentang Kepulauan Tidung Jembatan Cinta nya,sedikit kita ulas dari nama Jembatan Cinta nya.  Jembatan cinta adalah sebuah jembatan yang menghubungkan antara Pulau Tidung Besar dan Pulau Tidung Keicil di Kepulauan Seribu. Jembatan yang dikenal dengan nama sebutan Jembatan Cinta ini menjadi salah satu tempat yang bisa dikunjungi bagi para Wisatawan. Panjang Jembatan ini kira-kira 800 meter. Dijembatan yang terbuat dari katu ini, wisatawan dapat melihat pemandangan di dalam air laut seperti terumbu karang dan ikan-ikan yang lincah berenang bermain pada sisi-sisi jembatan. Pada saat pagi dan sore hari,

Air Terjun Alahan Yang Indah dan Mempesona

Gambar
Air Terjun Alahan merupakan salah satu object wisata di tepi sungai Kampar yang banyak memiliki Air Terjun. Air Terjun Alahan terletak di hulu sungai Kampar, Kecamatan XIII Koto Kampar, Provinsi Riau. Daya tarik wisata ini adalah sebuah keindahan serta kesegaran udaranya yang mengundang wisatawan deomestik ataupun wisatawan manca negara terutama bagi wisatawan yang memiliki jiwa petualang sejati.  Air Terjun Alahan ini memiliki ketinggian mencapai 15 meter yang membuat Air Terjun ini sangat eksotis dan sangat keren. Air Terjun ini adalah wisata yang memiliki banyak arum jeram dengan Air Terjun yang sangat indah untuk dinikmati dan sangat menarik untuk diarungi menggunakan perahu khusus. Tidak hanya itu saja kekayaan fauna juga terdapat pada object wisata ini dengan memiliki keterkaitan habitat ini. Flora dan Founa yang tumbuh di sekitar kawasan ini membuat wisata terlihat alami dan memiliki daya tarik tersendiri yang banyak di kunjungi oleh wisatawan. Demikianlah tentang Wisata Air Te

Taman Nasional Bukit Tiga puluh, Wisata Alami Indragiri Hulu

Gambar
Taman Nasional Bukit Tiga Puluh atau biasa disebut Bukit Tiga Puluh adalah Taman Nasional yang terletak di Sumatra , Indonesia . Taman Nasional Bukit Tiga Puluh ini merupakan salah satu rangkaian pegunungan yang mempunyai potensi keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa yang cukup tinggi.  Tipe ekosistem yang ada di hutan Taman Nasional Bukit Tiga Puluh ini yaitu Hutan Datarn Rendah, Hutan Pamah dan Hutan Dataran Tinggi . Serta bermacam-macam jenis Flora yang hidup di Taman Nasiona ini antara lain : Jelutung ( Dyera costulata ), Getah Merah ( Palaquium spp ),Pulai ( Alstonia scolaris ), Kempas ( Koompassia excelse ), Rumbai ( Shorea spp ), Cendawan Muka Rimau ( Refflesia hasseltii ), Jernang atau Palem Darah Naga ( Daemonorops draco ), dan juga berbagai jenis-jenis Rotan yang hidup di Taman Nasional ini. Cendawa Muka Rimau adalah salah satu tumbuhan yang bisa disebut sebagai tumbuhan Khas dan Endemik yang hidup di Taman Nasional Bukit Tiga Puluh. Taman Nasioan ini memiliki